SANGGAR BELAJAR BARENG

Bilik Sastra
Bilik Musik
Bilik Teater
Bilik Wirausaha

Sabtu, 29 Oktober 2011

Dokumentasi "Jumatan Sastra #16: Belajar Menulis Esai (Bagian III)"

JUMATAN SASTRA #16 SANGGAR BELAJAR BARENG GUBUG LIAT JOMBANG mengusung tema Belajar Menulis Esai bagian ketiga (Evaluasi Menulis Esai) dilaksanakan pada hari Jumat, 28 Oktober 2011 pukul 18.45 s.d 21.00 WIB di Gazebo STKIP PGRI Jombang.

Hasil apresiasi dan evaluasi terhadap proses kreatif yang di ikuti lebih kurang 11 peserta terus berjalan bergilir membacakan hasil esai yang telah di tuliskan mengenai semua tema yang mereka gagas. Anton Wahyudi dari Kelompok Belajar Seni SUKAR MADJU sebagai Narasumber dan Turor berhalang hadir sebab harus gladi kotor persiapan pementasan Komunitas Tombo Ati Jombang. Namun sebelum berpamitan latihan, beberapa catatan penting telah diberikan kepada seluruh peserta yang "intens" ikut selama tiga kali pertemuan secara berurut. Harapannya setelah evaluasi ini tema "Belajar Menulis" Esai tetap di langsungkan setelah memetakan kelebihan dan keunggulan peserta. Selanjutnya dari pemikiran yang hendak di tuliskan menjadi esai tersebut bisa sesuai dengan judul sebagai muara gagasan esai, tersetruktur, dan memperhatikan pola penulisanya.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 
Posted by Picasa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar